Ditengah lapangan terdapat sebuah pohon yang panjang bayangannya 6 meter, sedangkan panjang bayangan sebuah tiang listrik yang letaknya tidak jauh dari pohon itu 2 meter. Jika tinggi tiang listrik itu 7 meter, maka tinggi pohon adalah....
A. 20 meter C. 36 meter
B. 21 meter D. 42 meter
A. 20 meter C. 36 meter
B. 21 meter D. 42 meter
Jawaban:
bp = 6
bt = 2
tt = 7
Penjelasan dengan langkah-langkah:
[tex] \frac{tp}{tt} = \frac{bp}{bt} [/tex]
[tex] \frac{x}{7} = \frac{6}{2} [/tex]
[tex]x = 21[/tex]
jawaban b